Langsung ke konten utama

Membuat Sliding Login/Register Form Panel di Blog

Selamat pagi sob, mumpung masih pagi dan masih ada waktu, pagi hari ini saya akan menepati janji saya kepada sobat, yang tadi malam req bagaimana cara membuat form login/register di dalam sebuah blog. berikut kutipan lewat komentar dari sobat "ow ya nih, sekalian bertanya. jika sobat tau,soalnya keliling2 di google udah sampe kesasar sasar + pusing tujuh keliling lebai deh :-). bikin register untuk blog kita sob,agar pengunjung dapat juga menuliskan pengetahuan mereka di blog kita. karena klo untuk login di blogger kan tidak semuanya yang memiliki akun di blogger"

Login Form yang akan saya bahas hanya Contoh dan tidak dapat digunakan layaknya Login Form seperti di Facebook, Twitter, atau yang lainnya. Karena Blog ini terbuka untuk umum tanpa perlu mendaftar menjadi Member.
Sebagai contoh sobat bisa melihat pada screenshot dibawah ini:

Sceenshot/Demo

Form tersebut berada di atas header blog/nafbar blog, dengan efek sliding.
Seperti itulah kiranya yang akan saya buat, bila sobat tertarik, langsung saja berikut langkah-langkah membuatnya:

1. Login ke akun blogger sobat
2. Masuk Rancangan/Layout
3. Pilih Edit HTML
4. Klik "Download Template Lengkap" (ini untuk memBackUp template sobat)
5. Beri tanda centang "Expand Template Widget"
6. Lalu carilah kode: </head>
7. Bila sudah ketemu, letakan kode berikut di atas kode </head>

<script src='http://web-kreation.com/demos/Sliding_login_panel_jquery/js/jquery-1.3.2.min.js' type='text/javascript'/><script style='display:none' type='text/javascript'>$(document).ready(function() {

// Expand Panel
$(&quot;#open&quot;).click(function(){
$(&quot;div#panel&quot;).slideDown(&quot;slow&quot;);
});

// Collapse Panel
$(&quot;#close&quot;).click(function(){
$(&quot;div#panel&quot;).slideUp(&quot;slow&quot;);
});

// Switch buttons from &quot;Log In | Register&quot; to  &quot;Close Panel&quot; on click
$(&quot;#toggle a&quot;).click(function () {
$(&quot;#toggle a&quot;).toggle();
});

});
</script>


8. Setelah itu cari kode: ]]></b:skin> setelah ketemu copy paste-kan kode berikut tepat diAtasnya


/***** clearfix *****/
.clear {clear: both;height: 0;line-height: 0;}
.clearfix:after {content: ".";display: block;height: 0;clear: both;visibility: hidden;}
.clearfix {display: inline-block;}
/* Hides from IE-mac \*/
* html .clearfix {height: 1%;}
.clearfix {display: block;}
/* End hide from IE-mac */
.clearfix {height: 1%;}
.clearfix {display: block;}

/* Panel Tab/button */
.tab {
background: url(http://web-kreation.com/demos/Sliding_login_panel_jquery/images/tab_b.png) repeat-x 0 0;
height: 42px;
position: relative;
top: 0;
z-index: 999;
}

.tab ul.login {
display: block;
position: relative;
float: right;
clear: right;
height: 42px;
width: auto;
font-weight: bold;
line-height: 42px;
margin: 0;
right: 150px;
color: white;
font-size: 80%;
text-align: center;
}

.tab ul.login li.left {
background: url(http://web-kreation.com/demos/Sliding_login_panel_jquery/images/tab_l.png) no-repeat left 0;
height: 42px;
width: 30px;
padding: 0;
margin: 0;
display: block;
float: left;
}

.tab ul.login li.right {
background: url(http://web-kreation.com/demos/Sliding_login_panel_jquery/images/tab_r.png) no-repeat left 0;
height: 42px;
width: 30px;
padding: 0;
margin: 0;
display: block;
float: left;
}

.tab ul.login li {
text-align: left;
padding: 0 6px;
display: block;
float: left;
height: 42px;
background: url(http://web-kreation.com/demos/Sliding_login_panel_jquery/images/tab_m.png) repeat-x 0 0;
}

.tab ul.login li a {
color: #15ADFF;
}

.tab ul.login li a:hover {
color: white;
}

.tab .sep {color:#414141}

.tab a.open, .tab a.close {
height: 20px;
line-height: 20px !important;
padding-left: 30px !important;
cursor: pointer;
display: block;
width: 100px;
position: relative;
top: 11px;
}

.tab a.open {background: url(http://web-kreation.com/demos/Sliding_login_panel_jquery/images/bt_open.png) no-repeat left 0;}
.tab a.close {background: url(http://web-kreation.com/demos/Sliding_login_panel_jquery/images/bt_close.png) no-repeat left 0;}
.tab a:hover.open {background: url(http://web-kreation.com/demos/Sliding_login_panel_jquery/images/bt_open.png) no-repeat left -19px;}
.tab a:hover.close {background: url(http://web-kreation.com/demos/Sliding_login_panel_jquery/css/../images/bt_close.png) no-repeat left -19px;}

/* sliding panel */
#toppanel {
position: absolute;
top: 0;
width: 100%;
z-index: 999;
text-align: center;
margin-left: auto;
margin-right: auto;
}

#panel {
width: 100%;
height: 270px;
color: #999999;
background: #272727;
overflow: hidden;
position: relative;
z-index: 3;
display: none;
}

#panel h1 {
font-size: 1.6em;
padding: 5px 0 10px;
margin: 0;
color: white;
}

#panel h2{
font-size: 1.2em;
padding: 10px 0 5px;
margin: 0;
color: white;
}

#panel p {
margin: 5px 0;
padding: 0;
}

#panel a {
text-decoration: none;
color: #15ADFF;
}

#panel a:hover {
color: white;
}

#panel a-lost-pwd {
display: block;
float: left;
}

#panel .content {
width: 960px;
margin: 0 auto;
padding-top: 15px;
text-align: left;
font-size: 0.85em;
}

#panel .content .left {
width: 280px;
float: left;
padding: 0 15px;
border-left: 1px solid #333;
}

#panel .content .right {
border-right: 1px solid #333;
}

#panel .content form {
margin: 0 0 10px 0;
}

#panel .content label {
float: left;
padding-top: 8px;
clear: both;
width: 280px;
display: block;
}

#panel .content input.field {
border: 1px #1A1A1A solid;
background: #414141;
margin-right: 5px;
margin-top: 4px;
width: 200px;
color: white;
height: 16px;
}

#panel .content input:focus.field {
background: #545454;
}

/* BUTTONS */
/* Login and Register buttons */
#panel .content input.bt_login,
#panel .content input.bt_register {
display: block;
float: left;
clear: left;
height: 24px;
text-align: center;
cursor: pointer;
border: none;
font-weight: bold;
margin: 10px 0;
}

#panel .content input.bt_login {
width: 74px;
background: transparent url(http://web-kreation.com/demos/Sliding_login_panel_jquery/images/bt_login.png) no-repeat 0 0;
}

#panel .content input.bt_register {
width: 94px;
color: white;
background: transparent url(http://web-kreation.com/demos/Sliding_login_panel_jquery/images/bt_register.png) no-repeat 0 0;
}

#panel .lost-pwd {
display: block;
float:left;
clear: right;
padding: 15px 5px 0;
font-size: 0.95em;
text-decoration: underline;
}
9. Lanjut lagi sob, cari lagi kode: </body> kemudian letakan kode dibawah ini tepat diAtasnya

 <!-- Login -->
<div id='toppanel'>
<div id='panel'>
<div class='content clearfix'>
<div class='left'>
<h1>Welcome in http://feryzalmgindalii.blogspot.com</h1>
<h2>Blog si Feryzal Magindalii</h2>
<p class='grey'>silahkan daftar, jgn sungkan sungkan</p>
<h2>Tutorial Blog</h2>
<p class='grey'>Untuk membuatnya Silahkan : <a href='http://kode-blogger.blogspot.com/2011/05/membuat-sliding-loginregister-form.html' title='Download'>Klik Disini</a></p>
</div>

<div class='left'>
<form action='#' class='clearfix' method='post'>
<h1 class='padlock'>Member Login</h1>
<label class='grey' for='log'>Username:</label>
<input class='field' id='log' name='log' size='23' type='text' value=''/>
<label class='grey' for='pwd'>Password:</label>
<input class='field' id='pwd' name='pwd' size='23' type='password'/>
<label><input checked='checked' id='rememberme' name='rememberme' type='checkbox' value='forever'/> Remember me</label>
<div class='clear'/>
<input class='bt_login' name='submit' type='submit' value='Login'/>
<a class='lost-pwd' href='#'>Lost your password?</a>

</form>
</div>
<div class='left right'>
<form action='#' method='post'>
<h1>Not a member yet? Sign Up!</h1>
<label class='grey' for='signup'>Username:</label>
<input class='field' id='signup' name='signup' size='23' type='text' value=''/>
<label class='grey' for='email'>Email:</label>

 <input class='field' id='email' name='email' size='23' type='text'/>
<label>A password will be e-mailed to you.</label>
<input class='bt_register' name='submit' type='submit' value='Register'/>
</form>
</div>

</div>
</div>
<!-- /login -->
<!-- The tab on top -->
<div class='tab'>
<ul class='login'>
<li class='left'/>
<li>Halo Semuanya</li>
<li class='sep'>|</li>
<li id='toggle'>
<a class='open' href='#' id='open'>Masuk | Daftar</a>
<a class='close' href='#' id='close' style='display: none;'>Tutup Panel</a>
</li>

<li class='right'/>
</ul>
</div>
<!-- / top -->
</div>
<!-- panel -->

Perhatikan kode diatas yang diberi warna Kuning dan Hijau, gantilah tulisan tersebut sesuai keinginan sobat.

10. Seepp, selesai sob, jangan lupa klik Simpan/Save Template, dan lihat hasilnya.

Selamat mencoba, dan semoga bermanfaat. Salam Blogging...

Komentar

Postingan populer dari blog ini

Cara Memasang Script Metrotv Newsticker

Cara Memasang Script Metrotv Newsticker  Pada bagian pertama , telah dijelaskan cara menampilkan cuplikan berita teks berjalan dengan menggunakan script Metrotv Newsticker . Penempatan script yang kurang tepat akan menyebabkan kemubaziran yang harus Anda bayar dengan semakin beratnya blog Anda karena tambahan script tersebut. Untuk itu, kita dapat mencoba meletakkan script tersebut pada header blog kita. Dengan penempatan tersebut diharapkan para pengunjung tertarik dan melihat cuplikan berita tersebut yang dapat membuat para pengunjung betah berlama-lama di blog Anda. Mungkin Anda dapat menempatkan di bagian lain pada blog, yang penting jangan sampai mubazir karena tidak terlihat oleh para pengunjung. Script nya masih seperti kemarin, atau di bawah ini. <iframe marginheight="0" marginwidth="0" src="http://www.metrotvnews.com/newsticker.asp" id="NewsWindow" style="background-color: transparent;" all...

❀ꗥ~ꗥ❀ 𝐂𝐚𝐫𝐚 𝐀𝐤𝐬𝐞𝐬 𝐈𝐧𝐭𝐞𝐫𝐧𝐞𝐭 𝐆𝐫𝐚𝐭𝐢𝐬 𝐏𝐚𝐤𝐞 𝐁𝐥𝐮𝐞𝐭𝐨𝐨𝐭𝐡 ❀ꗥ~ꗥ❀

Dalam era digital yang semakin maju, akses internet telah menjadi kebutuhan pokok bagi banyak orang. Namun, terkadang kendala seperti keterbatasan kuota atau tidak adanya jaringan internet bisa menjadi hambatan. Untuk itu, kali ini kita akan membahas cara unik untuk mengakses internet tanpa kuota dan tanpa menggunakan jaringan Wi-Fi, yaitu melalui koneksi Bluetooth. Langkah-Langkah Mengakses Internet dengan Bluetooth:  Siapkan Dua Perangkat Pastikan Anda memiliki dua perangkat, salah satunya dengan koneksi internet aktif dan tersedia kuota. Perangkat ini akan menjadi penyedia akses internet. Hidupkan Hotspot di Perangkat Penyedia Aktifkan hotspot Wi-Fi di perangkat penyedia akses internet. Pastikan perangkat ini memiliki kuota internet yang cukup. Aktifkan Bluetooth di Kedua Perangkat Pastikan Bluetooth di kedua perangkat telah diaktifkan. Bagikan Jaringan melalui Bluetooth Pada perangkat penyedia akses internet, pilih mode berbagi lainnya dan pilih opsi “Bagikan jaring...

Cara Membuat Facebook Like Box/Fan Page Bisa Melayang di Blog

Cara Membuat fan page Facebook Auto Hide (Sembunyi dan Nongol lagi saat di gulir/scroll kebawah dan keatas)  - Banyak cara untuk memodifikasi fanpage facebook/Facebook Like Box , setidaknya pada pertemuan ini saya akan kasih salah satunya, yaitu Cara Membuat Facebook Like Box/Fan Page. Fan Page-nya bisa  muncul atau sembunyi lalu nongol lagi  di pojok kanan bawah pada halaman blog, yaitu pada saat kita gulir/scroll mouse kita kebawah dan keatas untuk melihat full halaman blog. (Malu malu mungkin ya?? muncul nongol lagi, haha)      Demonya bisa sobat lihat di bagian kanan bawah halaman blog ini. Nah... itulah demo yang akan kita buat...    Cara Membuat Fan Page Facebook Auto Hide : 1. Login ke Blogger. 2. Klik Elemen Laman 3. Klik Tambah Gadget 4. Pilih HTML/Javascript 5. Masukkan kode berikut ke dalam kotak yang di sediakan : <script src="http://ojel88.googlecod...